LOGO LEMBAGA ELHAN RI

Logo Lembaga ELHAN-Ri memiliki arti sebagai berikut:

1. Burung Elang Hitam
2. Bintang
3. Warna Merah
4. Warna Putih
5. Warna hitam
6. Logo Bulat
7. Warna kuning

Dari tujuh warna warni maupun bentuk Logo Elhan-Ri memiliki Makna maupun Arti sebagai berikut:

Burung Elang Hitam:
Sejenis burung pemangsa mampu memangsa berbagai jenis aneka dan bisa terbang setinggi mungkin dengan mata tajam sehingga bisa melihat mangsa dengan jelas walaupun jauh.

Bintang:
Melambangkan cahaya yang dipancarkan oleh Tuhan yang maha esa yang diyakini oleh seluruh rakyat indonesia sebagai masyarakat yang berguna.

Warna Merah:
Melambangkan gairah, keberanian, kekuatan, dan kreativitas.

Juga melambangkan kehidupan, kesehatan, semangat, perang, kemarahan, cinta dan semangat agama.

Warna Putih:
Kepolosan dan kemurnian

Warna hitam:
Pemberani, dominan dan kuat

Logo Bulat:
Melambangkan perputaran dan pergerakan yang dinamis

Warna kuning:
Optimistis, ceria, menyenangkan dan bahagia artinya menjadi warna dari matahari dan membawa senyuman.

Tinggalkan komentar